Hukum, Metropolitan

Panjatkan Doa Syukur! Dankorbrimob Dan Wadankorbrimob Atas Kenaikan Pangkat Satu Tingkat Lebih Tinggi

Komandan Korps Brimob Polri menyandang pangkat baru menjadi Komisaris Jenderal Polisi Drs. Imam Widodo dan Wadankorbrimob menjadi Inspektur Jenderal Polisi Ramdani Hidayat setelah dinaikkan satu tingkat lebih tinggi dari pangkat sebelumnya.
Adapun Korps Raport kenaikan pangkat tersebut dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs Listyo Sigit Prabowo, kepada 14 perwira tinggi (Pati) Polri yang diantaranya Dankorbrimob dan Wadankorbrimob upacara berlangsung di Rupatama Mabes Polri Jakarta Selatan. Pada Senin. (30 Oktober 2023).

banner 400x130
Uncategorized

Dansat Brimob Pimpin Tanam 1000 Bibit Mangrove di Pantai Lamaru

Gerakan Penanaman 1000 bibit pohon Mangrove ini dalam rangka Hari ulang Tahun korps Brimob Polri ke -78 disatuan brimob Polda Kaltim, Dansat brimob Polda Kaltim Kombes Pol. Andy Rifai beserta jajaran Satbrimob Polda kaltim serentakĀ melaksanakan penanaman pohon Mangrove, di Kawasab Pantai Lamaru Balikpapan Timur, Jumat (27/10/2023).

Hukum

Korps Brimob Polri Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW. 1445 Hijriyah di Masjid Agung Mako Brimob

Bertempat di Masjid Agung Mako Brimob Kelapadua, Cimanggis, Kota Depok, Korps Brimob Polri melaksanakan acara peringatan Nabi Muhammad SAW. 1445 Hijriyah bertepatan dengan Tahun 2023 Masehi. Kegiatan tersebut dihadiri langsung Wakil Komandan Korps Brimob Polri Brigjen Pol. Ramdani Hidayat, S.H., para pejabat utama, Ketua Bhayangkari Gabungan 06 Korps Brimob Nyonya Ning Imam Widodo beserta pengurus, dan Ketua DKM Masjid Agung pada Kamis

Daerah

Ratusan Siswa Secaba TNI AU Dan POLRI Peduli Situs Keraton Kartasura

Dalam rangka kegiatan Integrasi TNI Polri Khusus nya tingkat Bintara yaitu antara Semaba PK Pria A-51 dan Diktukba Polri TA 2023 yang salah satunya melaksanakan Kegiatan Karya Bakti pada tanggal 25 Oktober 2023. Adapun kegiatan Integrasi dilaksanakan selama seminggu dimulai pada tanggal 22 Oktober sampai dengan 27 Oktober 2023.
Salah satunya melaksanakan kegiatan kerja bakti bersih – bersih di area Situs Keraton Kartasura.

Daerah

Balai Besar KSDA Sumut Selamatkan Harimau Sumatera terkena jerat

Harimau Sumatera sebagai salah satu satwa liar yang dilindungi, sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Nomor : P.106/MENLHK/SETJEN/KUM.1/12/2018 tentang Jenis Tumbuhan Dan Satwa Yang Dilindungi, kondisinya saat ini sedang terancam. “Kita tentunya tidak ingin nasibnya sama seperti Harimau Bali (Panthera tigris balica) dan Harimau Jawa (Panthera tigris sondaica) yang sudah punah dari muka bumi Indonesia,” katanya.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.