banner 400x130
Militer

Prajurit Wijayakusuma Upacara Hari Bela Negara Ke-75 Tahun 2023

Bela negara tidak hanya tanggungjawab aparat pertahanan tetapi juga membutuhkan partisipasi aktif seluruh elemen masyarakat. Hal itu, ditegaskan Presiden Republik Indonesia Itu. H. Joko Widodo dalam amanat tertulisnya yang dibacakan Kasrem 071/Wijayakusuma Letkol Inf Catur Irawan, S.I.P., M.I.P., selaku Inspektur Upacara Hari Bela Negara Ke-75 Tahun 2023 mewakili Danrem 071/Wijayakusuma Kolonel Czi Mohammad Andhy Kusuma, S.Sos., M.M., M.Han., di Lapangan Upacara Makorem 071/Wijayakusuma, Sokaraja, Banyumas,

Militer

Marching Band Akmil Warnai Penutupan Latihan Praja Bhakti Taruna Akmil

Dandim 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S Pd, M. Han. Bersama Forkompimda Kabupaten Boyolali mengikuti Upacara Penutupan Latihan Praja Bakti Taruna Akademi Militer Tk. II TP 2023/2024 yang bertempat di Lapangan Alun-alun Kidul Jl. Ahmad Yani No.1, Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali, Sabtu ( 25/11/2023)

Militer

Cek Aset TNI di Karangjengkol Purbalingga, Ini Kata Danrem Wijayakusuma

Untuk mengetahui dan memastikan kondisi yang sebenarnya di lapangan terkait aset lahan milik TNI di wilayah Desa Karangjengkol Kecamatan Kutasari Kabupaten Purbalingga, Danrem 071/Wijayakusuma Kolonel Czi Mohammad Andhy Kusuma, S.Sos., M.M., M.Han., mengecek langsung lahan aset milik TNI tersebut. Kamis (16/11/2023).

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.