Berita, Metro

BPKP Gandeng Lembaga Pemerintah dan Antikorupsi Perkuat Transparansi

Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) berkomitmen penuh untuk memenuhi hak informasi publik. Untuk itu, BPKP menggandeng Komisi Informasi Pusat (KIP), lembaga-lembaga pemerintah, dan lembaga antikorupsi Indonesian Corruption Watch (ICW), untuk meningkatkan kualitas layanan informasi publik melalui Talkshow Keterbukaan Series 1 dengan tema “Kepemimpinan dalam Mendorong Keterbukaan Informasi Publik” di Jakarta pada Selasa, 10 September 2024.

Berita, Nasional

Ombudsman dan BRIN Jalin Kerja Sama dengan BPKP

Ketua Badan Riset Nasional (BRIN) Laksana Tri Handoko dan Komisioner Ombudsman Republik Indonesia (ORI) Heri Susanto bersama dengan Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Muhammad Yusuf Ateh menandatangani nota kesepahaman di Kantor BPKP, Jakarta Timur, Rabu (19/6). Penandatangannya kerja sama dengan dua organisasi tersebut untuk penguatan tata kelola, manajemen risiko di lingkungan BRIN dan Pengawasan Pelayanan Publik di lingkungan ORI.

banner 400x130

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.