banner 400x130
Berita Utama, Metropolitan

Lagi! PWI JAYA Kembali Adakan OKK Angkatan ke-19: Melalui OKK Kita Ciptakan Wartawan yang Berintegritas dan Bermartabat

Persatuan Wartawan Indonesia atau PWI wilayah DKI Jakarta kembali mengadakan Orientasi Kewartawanan dan Keorganisasian (OKK) Angkatan ke-19 dengan mengusung tema ‘Melalui OKK Kita Ciptakan Wartawan yang Berintegritas dan Bermartabat’, yang di selenggarakan di kantor PWI Jaya, Prasada Sasana Karya, Gedung Delta, jalan Suryopranoto, Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (30/10/2024).

Berita Utama, Metropolitan

Pelantikan PWI Jaya 2024-2029, Panda Nababan: PWI Harus Kembali Disegani

Organisasi wartawan terbesar sekaligus tertua di tanah air, Persatuan Wartawan Indonesia atau PWI, sekarang ini sedang tidak baik-baik saja. Hal ini menimbulkan keprihatinan mendalam bagi wartawan senior Panda Nababan. Sebagaimana pandangan para sesepuh media lainnya, Panda Nababan menegaskan, PWI harus kembali menjadi organisasi yang disegani, tempat semua institusi pemerintah bertanya mengenai pers.

Berita Utama, Metropolitan

PWI Jaya: Hendry Ch Bangun Bukan Anggota PWI Lagi

Ketua PWI DKI Jakarta, Kesit B Handoyo, kembali mengumumkan pemberhentian penuh Hendry Ch Bangun dari keanggotaan PWI pada jumpa pers di markas PWI DKI Jakarta, Kamis malam (15/8/2024). Pemberhentian ini didasarkan pada Surat Keputusan Dewan Kehormatan PWI Pusat Nomor 50/VII/DK/PWI-P/SK-SR/2024 tanggal 16 Juli 2024.

Berita Utama, Metropolitan

PWI Jaya Gelar OKK Angkatan 16 di Infobank

Persatuan Wartawan Indonesia Provinsi DKI Jakarta (PWI Jaya) kembali membuat gebrakan dengan menggelar Orientasi Kewartawanan dan Keorganisasian (OKK) secara inhouse. Kegiatan tersebut dilaksanakan Jumat (28/6/2024) di kantor majalah Infobank, kawasan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.

Berita Utama, Metropolitan

PWI Jaya Tingkatkan Kegiatan OKK

Peningkatan kegiatan Orientasi Kewartawanan dan Keorganisasian (OKK) akan terus diupayakan oleh kepengurusan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi DKI Jakarta periode 2024-2029. Juga OKK yang dilakukan secara ‘in house’ atau atas permintaan.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.