Baru-baru ini Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri) melakukan rotasi jabatan terhadap Perwira Tinggi (Pati) dan Perwira Menengah (Pamen) Polri.
Radarjakarta.id | JAKARTA - Baru-baru ini Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri) melakukan rotasi […]
Baca Juga :
Headlines
Tag: Jenderal Listyo Sigit Prabowo
Kapolri: 262 Juta Jiwa Diselamatkan, Rp31,8 T Bukti Narkoba Diungkap
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkap capaian dalam pemberantasan narkoba yang telah dilakukan Polri dengan barang bukti senilai Rp31,8 triliun sejak 2020 hingga 2024. Angka tersebut setara dengan menyelamatkan 262 juta jiwa dari ancaman narkoba.
Haidar Alwi Minta Anggota Polri Teladani Kesederhanaan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo
Pendiri Haidar Alwi Institute (HAI), R Haidar Alwi meminta keluarga besar korps bhayangkara untuk meneladani kesederhanaan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Radarjakarta.id | JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan penghargaan kepada sejumlah polisi yang […]
Haidar Alwi Sebut Jenderal Listyo Sigit Prabowo Sebagai Kapolri Terbaik Sepanjang Masa
*Haidar Alwi Sebut Jenderal Listyo Sigit Prabowo Sebagai Kapolri Terbaik Sepanjang Masa* Radarjakarta.id | JAKARTA […]
Kapolri Rotasi 7 Jenderal dan Mutasi Ratusan Pamen
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merotasi 7 jenderal yang telah masuk masa pensiun. Total terdapat 211 personel yang dimutasi dan dirotasi, Kamis (25/01/2024)
Di Acara Natal Bersama Polri, Kapolri Titip Cooling System ke Tokoh Lintas Agama
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berpesan kepada para tokoh lintas agama untuk turut menjadi pendingin suhu politik atau cooling system menjelang Pemilu 2024. Hal itu diungkapkan Sigit dalam Perayaan Natal Mabes Polri Tahun 2023 di Auditorium PTIK, jakarta, Kamis (11/01/2024).
Kapolda Bali Lapor ke Kapolri, Perayaan Malam Tahun Baru 2024 di Pulau Dewata Aman Terkendali
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo,M.Si. bersama Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto menggelar video conference atau vicon dengan Kapolda di seluruh Indonesia untuk memantau situasi keamanan di malam perayaan tahun baru 2024, Minggu (31/12/2023) malam.
Semarak Natal di Jakarta Selatan, Ucapan Kapolri Disambut Antusias di Gereja-Gereja Setiabudi
Radarjakarta.id | JAKARTA – Umat Nasrani memeriahkan hari Natal dengan sukacita, sambil menerima ucapan selamat […]
Pimpinan Polri Naikan Pangkat Setingkat Lebih Tinggi ke-13 Pati
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menggelar upacara korps raport atau kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi terhadap 13 Perwira Tinggi (Pati) Polri.
Kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi itu sebagaimana dengan tertuang dalam surat telegram nomor: STR/1252XI/KEP./2023 per tanggal 15 November 2023 yang ditandatangani oleh As SDM Polri Irjen Dedi Prasetyo atas nama Kapolri.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.