Babinsa Koramil 22/Tarutung Sertu Sri Wardana menghadiri undangan Musrenbang Desa Tahun 2025 bertempat di Kantor Desa Parbubupea Kecamatan Tarutung Kabupaten Taput, Selasa (30/01/2024).
Headlines
Tag: Kecamatan Tarutung
Dandim 0210/TU Bersama Perwira Staff dan Danramil Mengikuti Vicon Pelatihan Public Speaking
Komandan Kodim 0210/TU Letkol Inf Saiful Rizal, S. Hub. Int., M.H.I. bersama Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0210/TU mengikuti acara pembukaan pelatihan Public Speaking TA 2024 oleh Tribun Academy Kompas Media Nusantara secara Vicon (Video Conference) yang berlangsung di Ruang Puskodal Makodim 0210/TU Jalan Letjen Suprapto No. 01 Kecamatan Tarutung Kabupaten Taput, Kamis (25/01/2024).
Danramil 22/Tarutung Hadiri Pelantikan PTPS Tarutung
Dalam rangka persiapan Pelaksanaan Pemilihan Umum dan Pemilihan Tahun 2024, Danramil 22/Tarutung Kapten Inf Jonny Lumbantoruan menghadiri undangan dalam acara Pelantikan PTPS se Kecamatan Tarutung bertempat di Aula Josue Staineer CU Maju Tarutung Kabupaten Taput, Senin (22/01/2024).

Koramil 22/Tarutung Amankan Ibadah Malam Natal Diwilayah Teritorialnya
Dalam upaya memberikan rasa aman dan nyaman bagi umat Kristiani yang sedang merayakan Natal, personil Babinsa Koramil 22/Tarutung turut mengawal acara ibadah Malam Natal di Gereja yang ada di wilayah teritorial Koramil 22/Tarutung salah satunya Gereja HKBP Pea Raja di kelurahan Hutatoruan V Kecamatan Tarutung Kabupaten Taput, Minggu (24/12/2023).
Babinsa Sertu Sumi Astanto Koramil 22 Tarutung Hadiri Penetapan RPJMDes Desa Hapoltahan
Radarjakarta.id | TAPUT – Babinsa Koramil 22/Tarutung Sertu Sumi Astanto menghadiri undangan Musyawarah Penetapan Rencana […]
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.









