Kejaksaan Agung (Kejagung) menetapkan tiga hakim Pengadilan Negeri Surabaya dan seorang pengacara sebagai tersangka kasus dugaan suap dalam vonis bebas Gregorius, Ronald Tannur terdakwa kasus pembunuhan kekasihnya, Dini Sera Afriyanti.
Radarjakarta.id | SURABAYA - Kejaksaan Agung (Kejagung) menetapkan tiga hakim Pengadilan Negeri Surabaya dan seorang […]
Baca Juga :
Headlines
Tag: Hakim
Pesimistis! PTUN Terhadap Permohonan PDIP, Jimly: Hakim Bisa Ditangkap Karena Batalkan Pencalonan Gibran
Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta terkait keputusan Komisi Pemilihan Umum atau KPU tentang pencalonan Gibran Rakabuming Raka sebagai calon wakil presiden alias cawapres batal dibacakan Kemarin, Kamis (10/10/2024).
Pimpinan DPR Telepon Prabowo, Para Hakim Menangis Haru dan Pelukan
Momen mengharukan bagi para hakim saat Audiensi dengan pimpinan DPR RI mengenai tuntutan kenaikan gaji. Di tengah rapat, mereka dihubungkan langsung dengan presiden terpilih Prabowo Subianto lewat telepon dari Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad. Audiensi digelar di ruang Komisi III DPR, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (8/10/2024).
Hakim Tuntut Kenaikan Tunjangan Jabatan 142 Persen Ke Menkeu
Aksi mogok kerja Hakim di seluruh Indonesia, mereka menggelar gerakan cuti bersama, untuk menuntut peningkatan kesejahteraan, Senin, 7 Oktober 2024.
Hari ini! 100 Hakim Akan Kumpul di Jakarta, Berencana Menuntut Hak Kesejahteraan
Para hakim di Indonesia berencana melakukan gerakan cuti massal menuntut hak kesejahteraan pada 7-11 Oktober 2024, Sekitar 100 hakim dari berbagai daerah akan mulai berkumpul di Jakarta untuk melakukan audiensi ke beberapa pihak pada Sabtu (5/10/2024). Tujuan mereka adalah untuk menyampaikan tuntutan perbaikan kesejahteraan .
Hilangnya rasa keadilan
Keputusan Hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya yang memvonis bebas Gregorius Ronald Tannur oleh Erintuah Damanik telah memicu gelombang kekecewaan di kalangan masyarakat, khususnya keluarga korban, Dini Sera Afrianti.
Breaking News! Gugatan Praperadilan Pegi Setiawan, Hakim: Penahanan Pegi Tidak Sah
Pengadilan Negeri Jawa Barat dalam pembacaan putusan praperadilan pada Senin 8 Juli 2024.
Kaligis : Minta Hakim Diganti,
Karena Mengesampingkan Praduga Tidak Bersalah
Tim Penasehat Hukum Heddy Kandou (TPPHK) berkirim surat ke Ketua Komisi Yudisial (KY), Prof. Amzulian Rifai, S.H., LL.M., Ph.D, memohon agar Hakim Bambang Joko Winarno, SH, MH, yang menyidangkan perkara tindak pidana korupsi pengadaan barang dan jasa, antara PT. Interdata Teknologi Sukses dengan PT. PINS Indonesia, PT. Telkom Telstra, dan PT. Infomedia Nusantara, tahun 2017-2018, senilai 232 miliar rupiah, agar diperiksa dan diganti.
SHGB Pemalsuan Warkah Dibatalkan, Ini Cerita Dibalik Layar dari Kuasa Hukum Desa Mekarsari
Kuasa hukum masyarakat Mekarsari, Dasep Rahman Hakim membeberkan jika PTUN Jakarta telah mengeluarkan pembatalan 6 SHGB atas nama PT KR di wilayah tersebut yang sempat berpolemik dan berujung pada gugatan sejumlah masyarakat.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.